Ekonom Orba: BUMN Bukan untuk Kejar Untung

Kemudian dalam kaitannya dengan reformasi pembinaan BUMN kebijakan yang ditempuh adalah menjaga BUMN dari intervensi politik, meningkatkan dan mempertahankan profesionalisme pada jajaran pengelola BUMN, menata pembagian kewenangan dan tanggung-jawab antara regulator dan operator pelayanan publik/PSO, mendorong BUMN menjadi perusahaan kelas dunia, dan mendorong gerakan anti-fraud.
Karenanya, menurut Emil, hal itu berbeda dengan regulasi zaman Megawati. Dimana, dalam garis kebijakan Presiden Jokowi tak disinggung kewajiban BUMN mengejar keuntungan.
Terakhir, Emil menambahkan, belum ada prestasi yang ditorehkan Rini Soemarno dalam membimbing BUMN dalam mewujudkan visi dan misi kebijaksanaan Presiden Jokowi yang terangkum dalam pembangunan sebagaimana yang dicita citakan; Indonesia yang Berdaulat, Mandiri dan Berkepribadian berlandaskan Gotong Royong. (rmo/dil/jpnn)
JAKARTA - Sepak terjang Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Rini Soemarno dalam mengeluarkan kebijakan terlihat egois dan sewenang-wenang, serta
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Seleksi PPPK Tahap 2 Berlangsung hingga 30 Mei 2025, BKN Beri Info Skor CAT
- Lewat Operasi Gurita, Bea Cukai Tegal Gagalkan Peredaran 1,3 Juta Batang Rokok Ilegal
- Human Initiative Gelar Flash Sale Kurban untuk Bantu Masyarakat Pelosok Negeri
- Calon Haji Asal Tulungagung Meninggal Dunia Sebelum Berangkat ke Tanah Suci
- Asido Hutabarat: Kurator Wajib Mengamankan Aset Pailit
- Belum Puas, Prabowo Ingin Biaya Haji RI Lebih Murah Lagi