Fahri Hamzah Pastikan GARBI Jadi Parpol, Ini Tawarannya untuk Gaet Massa
Kamis, 11 Juli 2019 – 16:39 WIB

Inisiator GARBI Fahri Hamzah ditemui setelah acara deklarasi Garbi DKI Jakarta, di Kuningan, Jakarta Selatan, Minggu (3/3/2019). Foto: Aristo Setiawan/JPNN
Pimpinan DPR yang membidangi kesejahteraan rakyat itu menambahkan, demokrasi adalah pada dasarnya adalah pasar ide. Karena itu, katanya, GARBI muncul sebagai gerakan pemikiran yang lebih komprehensif tentang Indonesia.
"Jadi kami tidak mau basis itu berdasar pada politik aliran tradisional, tetapi melintas batas kepada siapa saja yang menyepakati cara berpikir yang ditawarkan," kata Fahri.(boy/jpnn)
Mantan Wakil Sekjen PKS Fahri Hamzah menyatakan bahwa Gerakan Arah Baru Indonesia (GARBI) yang digagasnya bersama Anis Matta akan menjadi partai politik.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Bersama Koalisi Pemerintah, PKS Makin Kukuh Melayani & Membela Rakyat
- PKS Instruksikan Kader di Pos Menteri & Kepala Daerah Menyukseskan Program Prabowo
- Aboe Bakar: Kepala Daerah dari PKS Harus Selaras dengan Prabowo
- Kawal PSU Pilkada Kabupaten Serang, PKS Menerjunkan Ratusan Pasukan Khusus
- Elite PKS & Partai Erdogan Bertemu di Turki, Kemerdekaan Palestina Jadi Isu Utama
- Peserta PPDS Diduga Perkosa Pasien, Anggota DPR Minta STR dan SIP Pelaku Dicabut