Fasilitas TNI di Kalsel Terbakar, Ada Korban?
Kamis, 16 November 2023 – 14:40 WIB

Personil TNI AD mencoba menghubungi petugas lain untuk memadamkan titik api di Asrama Korem 101/Antasari kawasan Kamboja di Jalan HA Adenansi, Kelurahan Teluk Dalam, Banjarmasin Tengah, Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan, Kamis (16/11/2023). (ANTARA/HO-Sukarelawan Pemadam)
“Petugas masih mendata jumlah kerugian, kemudian untuk asal usul api masih tahap penyelidikan,” ujar Pujie. (antara/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Petugas dari Polsek Banjarmasin Tengah dan jajaran beserta tim pemadam kebakaran gabungan bergegas menuju fasilitas TNI itu.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- 2 Kapten Infranteri Tangkap Bandar Narkoba di Bima, Kolaborasi dengan Warga
- Letjen Kunto Anak Pak Try Batal Dimutasi, Ini yang Terjadi
- Surat Ini Bikin Mutasi Letjen Kunto Arief Dianggap Bermuatan Politis
- TB Hasanuddin Soroti Sikap Galau TNI soal Letjen Kunto Arief
- Letjen Kunto Batal Dimutasi, Legislator: TNI Mudah Digoyah Urusan Politik
- Bea Cukai dan TNI Gagalkan Penyelundupan 445.800 Batang Rokok Ilegal di Gorontalo