Federer Samai Rekor Connors

Federer Samai Rekor Connors
Federer Samai Rekor Connors
Federer menegaskan tidak akan meremehkan Adrian Ungur di babak kedua. Sebab petenis nomor 92 dunia itu berhasil mengalahkan mantan petenis nomor tiga dunia dari Argentina David Nalbandian dengan skor 6-3, 5-7, 6-4, dan 7-5.

"Pertandingan di turnamen ini tidak akan pernah mudah, meski ini masih babak awal. Lihat saja, beberapa pukulan saya meleset," kata Federer kepada Reuters.

Sementara itu, petenis nomor satu dunia Novak Djokovic juga melaju ke babak kedua. Kemarin, Petenis Serbia tersebut menundukkan Potito Starace tiga set langsung 7-6, 6-3, dan 6-1.

Pada babak kedua, Djokovic akan bertemu dengan Blaz Kavcic yang sebelumnya mengeliminasi mantan petenis nomor satu dunia asal Australia Lleyton Hewitt 7-6, 6-3, 6-7, dan 6-3. (nur/ang)

PARIS - Sejarah ditorehkan Roger Federer kemarin (28/5). Petenis nomor tiga dunia tersebut berhasil menyamai rekor legenda Amerika Serikat Jimmy


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News