Gandeng PMI Jakarta, Elitery Gelar Donor Darah Perdana
Minggu, 08 September 2024 – 17:54 WIB

Elitery melaksanakan donor darah perdana bersama PMI Jakarta. Foto: Elitery
Program ini juga mendukung pencapaian Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (SDGs) Nomor 3, yang berfokus pada kesehatan dan kesejahteraan, serta SDGs Nomor 17, yang mendorong kemitraan dalam upaya global untuk kehidupan yang lebih baik.
Elitery berkomitmen untuk terus berperan aktif dalam mendukung kesehatan masyarakat dan mengajak seluruh pihak untuk bersama-sama mewujudkan masa depan yang lebih baik. (jlo/jpnn)
Elitery melaksanakan donor darah perdana bersama PMI Jakarta, sebagai bagian program CSR perusahaan.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Bank Mandiri dan KJRI Penang Gelar Mandiri Sahabatku untuk Memacu Kewirausahaan PMI
- Ibas Ingatkan Pentingnya Perlindungan PMI dan Penguatan Keamanan Perbatasan
- Budayakan Berbagi, TIKI Gelar Donor Darah
- 45 PMI Dipulangkan dari Malaysia Melalui Pelabuhan Dumai, Ada yang Sakit Kulit
- Ahli Waris PMI yang Meninggal di Korsel Dapat Santunan Rp 85 Juta
- Universitas Terbuka Luluskan 29 PMI di Korea Selatan