Ganjar Bikin Pertumbuhan Ekonomi Jateng Naik di Triwulan II 2023
Sabtu, 12 Agustus 2023 – 20:37 WIB

Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo saat meninjau event yang memberdayakan UMKM di Semarang. Dok: tim media Ganjar.
“Maka ditempatkan di mal yang bagus, dan membuat orang akan datang. Orang bisa menikmati mal-nya sekaligus berbelanja produk-produk yang kita pamerkan. Ekonomi biar menggelinding,” ujar dia.
Ganjar berharap acara yang merupakan hasil kerja sama pemprov dan Kamar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin) Jateng ini dapat menjadi pemicu pertumbuhan ekonomi selanjutnya.
“Bekerja sama dengan Kadin, tadi disponsori oleh Bank Mandiri, dan usaha-usaha kecil mereka terlibat, dan mudah-mudahan ini akan bisa menarik orang untuk datang, orang bisa berbelanja. Tentu diskonnya banyak ini,” pungkas Ganjar. (cuy/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Gubernur Jateng Ganjar Pranowo mampu membuat ekonomi di wilayahnya meningkat pada triwulan II 2023.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Polisi Klaim Botol Miras di Kantor Gubernur Jateng Jadi Bahan Molotov May Day
- Dedi Mulyadi Kirim Pelajar ke Barak TNI, Gubernur Jateng Sampaikan Kalimat Menohok
- Jurus Bea Cukai Parepare Dorong Laju Ekspor dan Pertumbuhan Ekonomi di Daerah
- Pemerintah Optimistis Penguatan Ekonomi Syariah Mendongkrak Target Pertumbuhan 8% di 2029
- 3 Maskapai akan Buka Rute Internasional Via Bandara Ahmad Yani, Luthfi: Mendongrak Pariwisata & Investasi
- Gubernur Luthfi Siapkan Penerbangan Perintis ke Karimunjawa dan Blora