Ganjar Pranowo Tiba di Lombok, Terdengar Teriakan Presiden 2024
Minggu, 18 Juni 2023 – 14:48 WIB

Penyambutan calon presiden (capres) dari PDIP Ganjar Pranowo, saat tiba di kantor DPD PDIP NTB. Foto: Edi Suryansyah/JPNN.com
jpnn.com, MATARAM - Calon presiden (capres) dari PDIP Ganjar Pranowo, tiba di kantor DPD PDIP Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB), Mataram, Minggu (18/6) pagi.
Dari pantauan, setibanya di kantor partai berlambang banteng moncong putih itu, tampak Ganjar Pranowo turun dari kendaraan didampingi Ketua DPD PDIP NTB Rachmat Hidayat.
Selain itu, Gubernur Jawa Barat itu juga disambut meriah oleh ribuan kader dan relawan yang telah menunggu sejak pagi tadi.
Teriakan Ganjar Presiden 2024 pun menggema mengiringi perjalanan Ganjar Pranowo masuk menuju lokasi acara.
Gubernur Jawa Barat itu juga disambut meriah oleh ribuan kader dan relawan yang telah menunggu sejak pagi tadi.
BERITA TERKAIT
- Dipilih Presiden Langsung, Raffi Ahmad jadi Pembawa Acara Peringatan Hari Buruh
- Tim Hukum Hasto Bawa Bukti Dugaan Pelanggaran Penyidik KPK ke Dewas
- Rempang Eco City Tak Masuk Daftar PSN Era Prabowo, Rieke Girang
- Politikus PDIP Apresiasi Ide Dedi Mulyadi Kirim Siswa Bermasalah ke Barak
- 5 Berita Terpopuler: Kapan Pengisian DRH NIP PPPK? Simak Penjelasan Kepala BKN, Alhamdulillah Perjuangan Tak Sia-sia
- Ganjar Pranowo Tanggapi Usulan Solo Jadi Daerah Istimewa