Gerilyawan Sulu Kehabisan Makanan
52 Tewas, Malaysia Tolak Gencatan Senjata
Jumat, 08 Maret 2013 – 06:38 WIB

Gerilyawan Sulu Kehabisan Makanan
LAHAD DATU--- Barikade sangat ketat dan operasi bom dari udara membuat gerilyawan Kasultanan Sulu terpaksa bergerak keluar dari Kampung Tanduo, blok 17, Felda Sahabat Lahad Datu. "Dari lapangan dilaporkan 31 orang dari pihak mereka tertembak. Sedangkan pasukan Malaysia tidak ada yang cedera sama sekali. Alhamdulillah," kata orang nomor satu di Kepolisian Malaysia ini.
Mereka kini mencoba menguasai kampung Tanjung Batu dan merangsek ke kampung Tanjung Labian. Namun upaya itu dipergoki pasukan Komando Malaysia.
"Ada upaya bergeser mereka ke Tanjung Batu. Tapi pasukan kita berhasil menjejak para penceroboh ini," ujar pimpinan Polisi Diraja Malaysia Tan Sri Omar Ismail dalam siding media (jumpa pers) petang kemarin (07/03). Saat terjebak, gerilyawan Sulu berusaha melawan. Akibatnya terjadi kontak tembak.
Baca Juga:
LAHAD DATU--- Barikade sangat ketat dan operasi bom dari udara membuat gerilyawan Kasultanan Sulu terpaksa bergerak keluar dari Kampung Tanduo, blok
BERITA TERKAIT
- Presiden Prabowo Bakal Menganugerahkan Bintang Kehormatan Kepada Bill Gates
- Balas Dendam, Pakistan Tembak Jatuh 5 Jet Tempur India
- Keluarga Diktator Filipina Ferdinand Marcos Dilaporkan Terkait Transaksi Emas 350 Ton
- Donald Trump Sebut Industri Film di AS Sekarat
- Trump Tegaskan Iran Tak Boleh Memiliki Nuklir untuk Alasan Apa pun, Pelucutan Total!
- 2 Kapal Wisata Terbalik di China, 3 Orang Tewas & 14 Hilang