Gunung Kidul Lebih Maksimalkan Bola Voli di Gala Desa
Senin, 16 Oktober 2017 – 03:59 WIB

Pembukaan Gala Desa dengan laga Bola Voli di Gunung Kidul. foto: Istimewa
"Melalui momentum ini, kedepannya kami akan bersungguh-sungguh dengan segala kekuatan dari seluruh elemen masyarakat yang peduli terhadap pendidikan dan olahraga serta kepemudaan, akan kami tingkatkan demi prestasi yang semakin baik," ucap Bahron Rasyid, S.Pd. M.M.
"Kegiatan ini benar-benar strategis sehingga patut kami apresiasi bersama, sehingga diharapkan dari Semin yang merupakan sebuah pedesaan mampu melahirkan atlet-atlet nasional yang mampu mengumandangkan lagu Indonesia Raya di pentas dunia," tambah Baron. (dkk/jpnn)
Gala Desa di Gunung Kidul, Yogyakarta, tak mau kalah dengan daerah lain. Mereka memilih memaksimalkan bola voli di laga pembuka, dibanding cabor sepak bola.
Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- Menpora Dito dan Wamenpora Taufik Hidayat Kompak Hadiri Open House di Istana Negara
- Rayakan HUT ke-80 RI, Menpora Dito Sambut Baik Penyelenggaraan Merdeka Marathon
- Presiden Bersama Tokoh Penting Hadir Memberikan Semangat untuk Timnas Indonesia
- Pemkot Tegal Ingin Bangun Sport Center, Kemenpora Beri Surat Rekomendasi Dukungan
- Menpora Dito Optimitis Timnas Indonesia Siapkan Taktik Lebih Matang Lawan Bahrain