Guru dan Tenaga Medis Masih Diprioritaskan
Rabu, 23 Juni 2010 – 22:51 WIB

Guru dan Tenaga Medis Masih Diprioritaskan
Selain dua kategori tersebut, formasi CPNS juga akan diisi oleh tenaga yang mendukung sektor ekonomi. Sebut saja penyuluh pertanian, perkebunan, perikanan, perkebunan, tenaga kerja, dan keluarga berencana.
Lantas bagaimana dengan formasi CPNS dari tenaga teknis? "Akan tetap ada, terutama mengisi posisi tenaga administrasi misalnya keuangan dan komputer," tandasnya.
Sedangkan untuk formasi CPNS di instansi pusat, terang Ramli, akan mengikuti kebutuhan masing-masing kementerian/lembaga. "Kalau pusat, umumnya lebih terkendali. Yang sulit itu di daerah, karenanya butuh analisa kebutuhan super ketat," ucapnya. (Esy/jpnn)
JAKARTA - Pemerintah masih tetap memrioritaskan guru dan tenaga kesehatan dalam formasi CPNS tahun ini. Alasannya, banyak daerah yang masih kekurangan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Wamen Viva Yoga Ajak Gen Z Berkreasi, Berinovasi & Berkiprah di Kawasan Transmigrasi
- LSM dan Mahasiswa Dinilai Berperan Penting sebagai Penyeimbang Kekuasaan
- Generasi Muda Melawan Tekanan Sosial Dalam Drama Musikal Unravelled
- Beban Ekonomi Makin Berat, Masyarakat Rela Mengantre demi Beras Gratis di Kampus UBK
- Permintaan Kerja dari Luar Negeri Capai 1,7 Juta, RI Baru Bisa Serap Sebegini
- Pimpinan Komisi III Minta Polisi Tindak Perusuh Saat May Day di Semarang