Harga Gas Mahal, Jokowi Kesal
Senin, 06 Januari 2020 – 16:53 WIB

Presiden Jokowi (kanan). Foto: BPMI Setpres
Kedua, Jokowi meminta pemberlakuan Domestic Market Obligation (DMO) bisa diberikan kepada industri. Ketiga, bebas impor untuk industri.
"Ini sudah sejak 2016 enggak beres-beres, saya harus cari terobosan ya tiga itu pilihannya," katanya. "Pilihannya hanya dua: melindungi industri atau melindungi pemain gas."
Sebetulnya, kata Jokowi, "saya mau ngomong yang kasar tapi enggak jadi." (fat/jpnn)
VIDEO: Terungkap! Alasan Mandeknya Sodetan Ciliwung
Pilihannya, menurut Jokowi, hanya ada dua:melindungi industri atau melindungi pemain gas.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Eks KSAL Ini Anggap Gibran bin Jokowi Tak Memenuhi Kriteria Jadi Wapres RI
- Roy Suryo Ungkap Ironi Laporan Jokowi, Dilayangkan Saat Hari Keterbukaan Informasi
- Gus Din Apresiasi Jokowi Membuat Laporan ke Polisi Soal Ijazah Palsu
- 5 Berita Terpopuler: Ada Uang Setoran Masuk, Banyak NIP CPNS & PPPK Terbit, Memalukan dan Tidak Elegan
- Polisi Didesak Proses Laporan Jokowi soal Kasus Ijazah Palsu
- Jokowi Lapor Polisi, Roy Suryo: Peneliti Seharusnya Diapresiasi, Bukan Dikriminalisasi