Honorer Daerah Ini Mulai Teken Kontrak PPPK 2022, Selangkah Lagi NIP di Tangan

Honorer Daerah Ini Mulai Teken Kontrak PPPK 2022, Selangkah Lagi NIP di Tangan
Honorer di sejumlah daerah mulai teken kontrak PPPK. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com

Adapun para peserta wajib mengenakan kemeja putih, bawahan hitam,. sepatu hitam. Bagi wanita yang berjilbab mengenakan jilbab hitam polos.

Peserta juga diwajibkan hadir tepat waktu, membawa KTP atau surat keterangan identitas diri yang masih berlaku dari Dukcapil, membawa materai 10 ribu sebanyak tiga lembar, ballpoint tinta hitam, dan wajib memakai masker.

Pelaksana tugas (Plt.) Kepala BKN Bima Haria Wibisana menegaskan untuk penetapan NI atau NIP PPPK harus dilengkapi dokumen kontrak kerja. Jika semua dokumen administrasnya lengkap, proses penetapan nomor induknya akan lebih cepat.

"Yang bikin lama karena dokumen tidak lengkap. Salah satunya dokumen kontrak kerja itu," kata Bima. (esy/jpnn)


Honorer di daerah Ini mulai teken kontrak PPPK 2022, terutama PPPK Nakes. Selangkah lagi NIP di tangan. Selamat ya.


Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Mesyia Muhammad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News