HTI Bantah Semua Tudingan Pemerintah

HTI Bantah Semua Tudingan Pemerintah
Jubir Hizbut Tahrir Indonesia (HTI), Muhammad Ismail Yusanto (tengah) didampingi pengurus HTI menggelar jumpa pers terkait rencana pembubaran HTI oleh pemerintah di kantor HTI, Tebet, Jakarta Selatan, Selasa (9/5). Foto: Ricardo/JPNN.com

Soal HTI tidak berperan positif menurutnya juga tidak benar. Sebab, organisasi tersebut terbukti memberi kontribusi penting bagi pembangunan SDM. HTI juga terlibat dalam mengkritisi berbagai peraturan perundang-undangan liberal yang akan merugikan bangsa dan negara. Seperti UU Migas, UU SDA, UU Penanaman Modal, UU Sisdiknas.

"HTI juga terlibat dalam sosialisasi antinarkoba, menentang gerakan separatisme dan upaya disintegrasi," ujar dia.(fat/jpnn)


Dewan Pengurus Pusat Hizbut Tahrir Indonesia (DPP-HTI) tidak hanya melawan keputusan pemerintah terkait pembubaran organisasi dakwah Islam tersebut.


Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News