Ikhtiar Dukung Pendidikan Vokasi, Mitsubishi Donasikan 9 Unit Mobil ke SMK

Ikhtiar Dukung Pendidikan Vokasi, Mitsubishi Donasikan 9 Unit Mobil ke SMK
Seremoni penyerahan alat praktik berupa unit mobil ke SMK dan Lembaga Pelatihan Kerja oleh Mitsubishi, di Jakarta, Kamis (28/3). Foto: ridha/JPNN.com

Hal tersebut terkait dengan tujuan akhir dari program, di mana sekolah terpilih akan diprioritaskan untuk dapat bergabung di dunia industri serta memiliki
kualitas yang baik.

Kualifikasi lainnya, sekolah terpilih tidak terikat dengan brand otomotif lainnya, hal tersebut terkait dengan alat praktik yang dimiliki oleh sekolah yang telah bekerjasama dengan brand lain pada umumnya telah memiliki alat praktik yang telah disesuaikan dengan teknologi masing-masing brand.

Tujuh sekolah yang mendapat donasi dari MEP meliputi SMKN 2 Banda Aceh, SMKN 1 Airmadidi Minahasa, SMKN 3 Palu, SMK Bina Utama Kendal, SMKN 1 Blitar, SMKN 2 Wonosobo dan SMK Muhammadiyah 2 Sleman. Sementara dua lembaga pelatihan kerja yaitu Pusat Pelatihan Kerja Pengembangan Industri Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Pemprov DKI Jakarta dan Balai Besar Pengembangan Latihan Kerja di Bandung. (mg8/jpnn)


PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) mendonasikan sembilan unit kendaraan Mitsubishi Motors ke tujuh Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) serta dua Lembaga Pelatihan Kerja di Jakarta dan Bandung.


Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News