Ikuti Jejak Michael Jordan, Dwyane Wade Beli Saham Utah Jazz
Sabtu, 17 April 2021 – 08:53 WIB

Dwyane Wade. Foto: ANTARA/AFP/GETTY IMAGES/Michael Reaves
"Kami sudah berdiskusi soal ini sebelum mengakuisisi kepemilihan mayor tim ini. Sebagaimana di bisnis teknologi, saya ingin orang-orang terbaik ada di dalamnya," ujarnya menambahkan.
"Saya ingin bekerja bersama Dwyane di dalam maupun di luar lapangan dalam bisnis, begitu juga rekanan kami di tim ini, sebab ia merupakan sosok yang penuh pencapaian. Dia adalah contoh orang-orang yang Anda inginkan di dalam tim Anda," kata Smith. (antara/jpnn)
Dwyane Wade bakal bergabung entrepreneur teknologi Ryan Smith yang telah memiliki sebagian besar saham Utah Jazz.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Gagal Tembus Semifinal NBA Playoffs Barat
- Cleveland Cavaliers Tembus Semifinal NBA Playoffs Timur dengan Rekor Luar Biasa
- NBA Playoffs: LA Lakers di Ujung Tanduk
- NBA Playoffs: Thunder Jadi Tim Pertama Tembus Semifinal Wilayah
- Darah Mewarnai Kemenangan LA Lakers di Gim 2 Babak Pertama NBA Playoffs
- Kawhi Leonard Cemerlang, Clippers Menang di Kandang Nuggets