Ilmuan Temukan Virus Penyebab Ular Disorientasi

Virus EBD Berpotensi Menular Antar Spesies

Ilmuan Temukan Virus Penyebab Ular Disorientasi
Foto: BBC
Dalam penelitian terbaru mereka mengidentifikasi satu jenis virus yang diambil dari sampel DNA ular-ular terinfeksi dan menemukan bahwa virus tersebut biasanya hanya ditemukan pada binatang pengerat.

Menurut mereka, virus pada dasarnya sama dengan virus mematikan Ebola yang menyerang manusia. Kenyataan bahwa reptil bisa terkena virus itu bisa menjelaskan bagaimana penyakit itu berevolusi dan menyebar antarspesies. (esy/jpnn)

CALIFORNIA - Para peneliti Amerika Serikat  telah menemukan penyebab penyakit misterius yang menyebabkan ular mengikat diri sendiri. Penyakit


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News