Impor Kosmetik Melonjak, Produk Tiongkok Mudah Masuk

Impor Kosmetik Melonjak, Produk Tiongkok Mudah Masuk
Ilustrasi kosmetik. Foto: AFP

Angka itu membuat impor kosmetik dari Thailand berkontribusi 29,3 persen.

Disusul Prancis USD 83,5 juta dan Inggris (USD 40,9 juta).

Pada 2016, nilai impor krim dan lotion RI mencapai USD 73,2 juta.

Angka tersebut membuat jenis produk itu berkontribusi 13,9 persen dari total nilai impor kosmetika RI.

’’Tahun ini, yang perlu diwaspadai adalah impor kosmetik dari Tiongkok yang mungkin semakin banyak. Sebab, mereka kehilangan pasar dengan proteksi dari AS,” tutur Sofian.

Dia menambahkan, impor kosmetik dari Tiongkok semakin mudah masuk ke Indonesia melalui e-commerce. (vir/c18/sof)


Nilai impor produk kosmetik di Indonesia melonjak.


Redaktur & Reporter : Ragil

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News