Investasi Saham Blue Chip, Jamsostek Siapkan Rp 1 T

Investasi Saham Blue Chip, Jamsostek Siapkan Rp 1 T
Investasi Saham Blue Chip, Jamsostek Siapkan Rp 1 T
Menurut Hotbonar, dengan dana kelola yang sampai Oktober lalu mencapai Rp 57,8 triliun, tahun akan dibagi dengan komposisi deposito 35 persen, obligasi 45 persen, saham 15 persen, reksadana 2 persen, dan investasi lain 3 persen.

Terkait investasi di deposito, Jamsostek tidak akan melibatkan diri dalam perang suku bunga. Misalnya, jika ada bank yang menawarkan bunga 12,5 persen sementara bank lain 13,5 persen, maka Jamsostek tidak akan ikut arus untuk memindahkan rekening. ''Sebab, peran kami dengan jumlah dana sekitar Rp 18 triliun di deposito, pengaruhnya sangat besar terhadap perang suku bunga,'' jelasnya.

Jamsostek juga mencermati penerbitan obligasi senilai total Rp 1,5 triliun oleh PLN. Menurut dia, dengan kupon indikatif di kisaran 16 persen, obligasi tersebut sangat prospektif sebagai bentuk investasi.

''Karena itu, kami berminat untuk membeli sekitar 20 atau 30 persen. Mudah-mudahan, dengan ini karyawan PLN bisa ikut sebagai anggota Jamsostek sehingga kami mendapat keuntungan ganda,'' ujarnya.

JAKARTA - Anjolknya harga-harga saham menjadi peluang bagi manajemen Jamsostek. Mereka mulai menyiapkan langkah berburu saham. Karena itu, dana Rp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News