Isu SARA Marak, GMNI Sindir Prabowo
Senin, 17 April 2017 – 13:43 WIB

Prabowo Subianto. Foto: dok/JPNN.com
Chrisman menegaskan, Prabowo sebagai seorang yang mengaku nasionalis mestinya berusaha mendinginkan suhu politik dan mencegah aksi radikalisme terus berlanjut. “Sangat disayangkan tidak ada ucapan atau tindakan beliau apalagi sikap penolakan terkait berbagai tindakan aksi kekerasan yang mengeksploitasi isu SARA yang bertentangan dgn semangat negara Pancasila,” pungkasnya.(ara/jpnn)
Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) mengeluarkan seruan jelang pelaksanaan pilkada DKI Jakarta putaran kedua. Organisasi kemahasiswaan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dukung Prabowo 2 Periode, Idrus Golkar Usul Pembentukan Koalisi Permanen
- Versi Pengamat, Prabowo Tak Merestui Mutasi Letjen Kunto Arief
- Prabowo Sebut Orang Indonesia Harus Tinggalkan Mental 'Kumaha Engke'
- Prabowo Percaya Hakim Bergaji Besar Tidak Bisa Disogok
- Lewat Aplikasi Ini, Perjalanan Dinas Bisa Lebih Terstruktur dan Transparan
- Momen Prabowo Singgung Kapolri-Panglima TNI: Wah, Alamat Enggak Diganti Nih!