Jalan Kaki, Kurangi Depresi dan Tingkatkan Kualitas Seks
Rabu, 26 Juni 2013 – 17:02 WIB

Jalan Kaki, Kurangi Depresi dan Tingkatkan Kualitas Seks
3. Membuat tubuh Anda tetap sehat
Jika Anda ingin tetap fit dan tidak punya waktu untuk melakukan beberapa aktivitas fisik,berjalan kaki secara teratur adalah cara paling sederhana untuk tetap fit.
4. Menguatkan otot-otot, ligamen, tendon, tulang rawan. Khusus pada wanita muda, jalan kaki memperlambat osteoporosis (keropos tulang).
5. Memperbaiki sistem pengaturan gula darah dalam tubuh. Banyak pasien diabetes melitus yang berkurang kebutuhan insulinnya karena rutin berjalan kaki.
JALAN kaki merupakan olahraga yang paling mudah dan memiliki resiko cedera lebih kecil. Menurut pakar kesehatan olahraga, jalan kaki bermanfaat untuk
BERITA TERKAIT
- Ladies, Cegah Penuaan Dini dengan Rutin Mengonsumsi 3 Makanan Ini
- Atasi Sembelit dengan Mengonsumsi 3 Vitamin Ini
- 3 Manfaat Buncis, Bantu Tingkatkan Kesuburan Wanita
- 3 Obat untuk Redakan Nyeri Asam Urat yang Menyakitkan
- 7 Makanan yang Sebaiknya Jangan Anda Simpan di Kulkas
- 6 Makanan Pemicu Sakit Kepala yang Perlu Anda Ketahui