Jamkesda Banyak yang Dobel
Minggu, 17 Januari 2010 – 11:22 WIB
Jamkesda Banyak yang Dobel
Untuk 2010 ini, Pemkab Nganjuk telah menganggarkan dana Jamkesda Rp 6 miliar. Selain itu dari pemerintah provinsi Jawa Timur juga telah dianggarkan dana sebesar Rp 6 miliar untuk warga Nganjuk yang berobat ke RSUD Dr. Soetomo, Surabaya.
Baca Juga:
Sumardi berharap revisi itu segera dilakukan. Tidak hanya penggantian nama-nama yang dobel, tetapi juga para penerima yang ternyata telah meninggal dunia atau dinyatakan tidak lagi miskin. "Kejadian masih ada (warga miskin) yang terlewat seharusnya tidak ada lagi. Pemkab harus cepat melakukan perbaikan," tandasnya. (dea/aj/jpnn)
NGANJUK - Dewan meminta Pemkab Nganjuk agar lebih teliti saat merevisi peserta jaminan kesehatan daerah (Jamkesda). Sebab, sebelumnya sering terjadi
Redaktur & Reporter : Auri Jaya
BERITA TERKAIT
- Polisi Amankan Provokator dalam Aksi Hari Buruh, Apa Motifnya?
- 2 Hektare Lahan Gambut di Palem Raya Ogan Ilir Terbakar, Tim Gabungan Terjun Lakukan Pemadaman
- Menyambi Jual Sabu-Sabu, Sapar Ditangkap di Musi Rawas
- Muhajir Sebut Gaji-Tunjangan CPNS & PPPK 2024 Sudah Disiapkan di APBD 2025
- Polisi Gelar Pengamanan Humanis di May Day Pelabuhan Tanjung Priok
- Buruh Kepung Kantor Gubernur Jateng, Teriakkan Upah Sangat Rendah