Jurniati Dikeroyok 3 Gadis, Baju Sampai Terlepas dari Tubuh
Sabtu, 28 Oktober 2017 – 00:41 WIB

Pelaku ditahan. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com
Kapolres Tapin AKBP Zulkifli Ismail melalui Kapolsek Candi Laras Utara Ipda Indra Wahyu Wibowo, Jumat (26/10) pagi membenarkan terjadinya pengeroyokan tersebut.
"Ketiganya sudah berada di ruang tahanan untuk mempertanggungjawabkan perbuatannya," ungkap Kapolsek yang baru beberapa hari menjabat ini. (dly)
Tiga pelaku mendatangi kamar korban dan langsung menuduhnya menaruh sesuatu di warung mereka, akibatnya warung mereka sepi pengunjung.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Abu Rizal Dihajar, Videonya Viral
- Pria di Bandung Nyaris Tewas Gara-Gara Jadi Korban Pengeroyokan Salah Sasaran
- Warga Banten Tewas Dikeroyok 4 Orang, 2 Pelaku Oknum TNI
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah
- Cekcok Antar-Debt Collector Berujung Pengeroyokan di Pekanbaru
- Baru Keluar Penjara, Pemuda Pelalawan Dikeroyok Sampai Tewas di Musala