Kabar Terbaru Motor Listrik Yamaha E01 dari Presdir YIMM Dyonisius Beti

Selain itu, kemudahan dalam mengakses pengisian daya baterai (infrastruktur), hingga dampak lingkungan dari baterai motor listrik tersebut.
"Semuanya kami pikirkan, sehingga ketika motor listrik dilepas ke pasar, masyarakat tidak perlu khawatir lagi," imbuh Dyonisius.
Yamaha Indonesia telah melakukan market test skuter listrik E01 sejak akhir tahun 2022 lalu.
Pada November, Yamaha Flagship Shop telah memulai kegiatan market test untuk Yamaha E01.
Pengujian di Indonesia pada tahap awal dilakukan di empat kota besar, meliputi Jakarta, Bandung, Bali, dan Medan dengan total target peserta sebanyak 4.000 orang.
Saat ini, Indonesia sudah dibanjiri berbagai merek motor listrik non-Jepang termasuk yang lokal, di antaranya brand Gesit, Viar, Selis, Migo, Ecgo, United, Uwinfly, Charged, Alva, Volta, Niu, Polytron, MAKA, SMEV, dan yang lain. (rdo/jpnn)
Kendati belum juga merilis motor listrik Yamaha E01 ke pasar Indonesia, tetapi YIMM sejatinya sudah memiliki peta jalan kendaraan listrik.
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
- SUV Listrik Ini Terjual 10 Ribu Unit Hanya 48 Jam
- Memahami Jenis-Jenis Indikator dan Merawat Baterai Motor Listrik
- Motor Listrik United E-Motor Mampu Menjelajah Sejauh 100 Km
- AISMOLI Beberkan Dampak Buruk Kebijakan Trump Untuk Pasar Otomotif Indonesia
- QJMotor Belum Tertarik Boyong Motor Listrik ke Indonesia
- Hadir di Lebaran Fair, Sunra Usung Gaya Hidup Ramah Lingkungan