Kalangan Ponpes Nilai Duet Ganjar-Mahfud MD Ideal Untuk Indonesia Maju
Senin, 13 November 2023 – 20:35 WIB

Sukarelawan Ganjar Untuk Semua mengadakan doa bersama jemaah ponpes di Cilegon. Mereka mendoakan kebaikan untuk Ganjar-Mahfud di Pilpres 2024. Dok: Ganjar Untuk Semua.
Secara pribadi, Syamsuddin menceritakan pengalamannya saat pertama kali bertemu dengan Ganjar Pranowo saat mengikuti pelatihan Amandemen Undang-Undang 1945.
Dia mengesankan Ganjar sebagai sosok yang luwes, sederhana dan mudah diterima oleh semua kalangan khususnya kalangan pesantren.
"Kebetulan saya pernah mengikuti training of traineer pada waktu Amandemen UU 1945. Saat itu saya bertemu Pak Ganjar," ungkap dia. (cuy/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Kalangan ponpes meyakini duet Ganjar Pranowo dan Mahfud MD bisa membuat Indonesia maju.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Gus Imin Berhalalbihalal dengan Kiai Azaim dan Nyai Ju di Sukorejo
- Ganjar Pranowo Tanggapi Usulan Solo Jadi Daerah Istimewa
- Ponpes Denanyar Jombang Buka Beasiswa Santri & Mahasantri 2025
- Peserta Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Dugaan Keterlibatan Polisi Pada Pilpres 2024
- Mahfud MD Sebut Kejaksaan Didukung Rakyat untuk Bersihkan Peradilan
- Semangati Hasto, Ganjar Hadir di Pengadilan Tipikor