Kalbar Janji Berikan Yang Terbaik di PBD
Jumat, 26 April 2013 – 17:22 WIB

Kalbar Janji Berikan Yang Terbaik di PBD
"Ada dua panggung yang disediakan panitia untuk penampilan seni budaya tersebut," kata Yusing.
Selain itu, tim tari dari Program Studi Tari FKIP Untan juga akan menampilkan Tari Juang-Juang dan Musik Kali Bamang. Tim tari Prodi Tari ini merupakan juara pertama kategori tari pada Pekan Gawai Dayak Kalbar 2013.
Pada Minggu (28/4), akan ada karnaval seni budaya Dayak, dengan rute halaman Istora Bung Karno, masuk Jalan Jenderal Sudirman, naik Jembatan Semanggi, kembali ke Jalan Sudirman, terus memutar Bundaran Senayan, dan berakhir masuk pintu satu istora.
"Semua kontingen wajib ikut. Kalbar diperkirakan menurunkan sekitar 1.000 orang untuk ikut karnaval itu. Pesertanya terdiri atas peserta pekan budaya dayak ditambah utusan dari kabupaten/kota, simpatisan, dan warga Kalbar yang berada di Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, dan Bekasi," kata Yusing. (boy/jpnn)
JAKARTA - Kontingen Kalimantan Barat yang ikut serta Pekan Budaya Dayak, sudah tiba di Jakarta. Peserta yang jumlahnya hampir 100 orang itu menggunakan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bus ALS Kecelakaan, 12 Penumpang Meninggal Dunia
- Bawa Dokumen Penting, Wali Kota Pekanbaru Agung Nugroho Temui AHY
- Launching Penanaman Jagung Pipil, AKBP Fahrian: Kami Ingin Berhasil Sampai Panen
- Berkat Wakaf BWA, Air Bersih Kini Mengalir di Dusun Ogolau
- Gubernur Luthfi: Program TMMD Bantu Percepat Pembangunan Daerah
- 54 CPNS Terima SK, Harus Siap Ditempatkan di Mana Saja