Kang Cucun Ingatkan Masyarakat Agar Waspada Terhadap Pinjol Ilegal
Sabtu, 24 Desember 2022 – 20:56 WIB

Kang Cucun Ingatkan Masyarakat Agar Waspada Terhadap Pinjol Ilegal. Foto: dok. pribadi
Kepala OJK Regional Jawa Barat Indarto Budiwitono juga mengimbau masyarakat agar tidak tertipu pinjol.
"Kurangnya pengetahuan dapat membawa kita kepada keputusan pemilihan produk yang salah, tidak sesuai kebutuhan malah merugikan konsumen" kata Indarto. (jlo/jpnn)
Kang Cucun menggandeng OJK memberi penyuluhan kepada masyarakat agar waspada terhadap pinjol ilegal yang kian marak.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- MA Rombak Posisi Hakim, Pimpinan DPR Singgung Pengawasan yang Perlu Ditingkatkan
- 6 Lender Rugi Miliaran, Akseleran Didesak Realisasikan Klaim Asuransi Gagal Bayar
- Dorong Pengembangan UMKM-K, ASIPPINDO Tegaskan Komitmen Wujudkan Asta Cita Pemerintah
- Beri Layanan Trading yang Aman, Dupoin Resmi Terdaftar di OJK
- Kasus Dokter Priguna Jadi Pelajaran, Perketat Seleksi dan Pengawasan
- Penetrasi Keuangan Syariah Rendah, OJK Minta Pelaku Usaha Melakukan Ini