Kasus Aktif Covid-19 Meningkat, Kemendagri Ambil Langkah Ini
Selasa, 08 November 2022 – 11:29 WIB

Waspada kenaikan kasus aktif Covid-19. Tolong disiplin protokol kesehatan. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com
"Hari ini kami sampaikan bahwa PPKM tetap akan diperpanjang," ucapnya.
Sub-varian Omicron XBB disebut menjadi salah satu penyebab naiknya kasus aktif di Indonesia.
Namun, beberapa pakar menyampaikan bahwa sebaran sub-varian omicron XBB di Indonesia masih relatif rendah.
Oleh karena itu, ada kecurigaan bahwa kenaikan kasus aktif Covid-19 disebabkan mulai longgarnya kesadaran masyarakat terhadap protokol kesehatan di komunitas.
"Kami meminta kepada seluruh jajaran pemerintah daerah untuk tidak lengah dan terus bersiaga dengan ancaman lonjakan kasus," kata Safrizal. (antara/jpnn)
Kemendagri mengabil langkah ini melalui perpanjangan PPKM Level 1 menyusul kenaikan kasus aktif Covid-19. Tolong disiplin protokol kesehatan.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- BSKDN Kemendagri & Taspen Life Teken Komitmen Perlindungan Sosial bagi ASN
- Safrizal ZA Sebut Rumah Layak Hunian Tingkatkan IPM dan Menggerakkan Ekonomi
- Gandeng Pfizer, AMPHURI Ingatkan Calon Jemaah Umrah & Haji Cegah Pneumonia dengan Vaksinasi
- Perlindungan Kesehatan, Prudential Gelar Vaksinasi untuk Karyawan dan Keluarga
- Pemerintah Pastikan Proses Pengisian DPRP Mekanisme Pengangkatan Berjalan Transparan
- Ini Penjelasan Wamendagri Ribka Soal Upaya Kemendagri Awasi Pengelolaan Keuangan Daerah