Kasus Pembakaran Pipa SPAM, Polres Lombok Timur Tetapkan 5 Tersangka

Kasus Pembakaran Pipa SPAM, Polres Lombok Timur Tetapkan 5 Tersangka
Petugas kepolisian memperlihatkan lokasi pembakaran puluhan pipa proyek SPAM Pantai Selatan yang terpasang garis polisi di Desa Lendang Nangka Utara, Lombok Timur, NTB, Senin (8/1/2023). (ANTARA/HO-Polres Lombok Timur)

Proyek SPAM Pantai Selatan ini menelan anggaran Rp 151 miliar. Anggaran berasal dari dukungan Bank Dunia. Sebelumnya, pemerintah menargetkan proyek untuk memenuhi kebutuhan air bersih di Kabupaten Lombok wilayah selatan ini tuntas pada akhir 2023. (antara/jpnn)

Polres Lombok Timur menetapkan lima orang sebagai tersangka kasus dugaan pembakaran pipa SPAM.


Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News