Kemenkominfo Gelar Networking Session, Startup Binaan Hub.ID Siap Jangkau Pasar Baru

Kemenkominfo Gelar Networking Session, Startup Binaan Hub.ID Siap Jangkau Pasar Baru
Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) kembali menggelar kegiatan Networking Session dengan para perusahaan rintisan (startup) binaan Hub.ID. Foto: Kemenkominfo

Sebagai contoh, REDY berkolaborasi dengan Cards, Logice, dan Gapai untuk menyasar koperasi serta UMKM yang memberikan kemudahan dalam rangka digitalisasi koperasi, meningkatkan keberhasilan pencarian SDM baru bagi koperasi, hingga membuka peluang rantai pasok berbasis cold storage.

Peserta koperasi juga bisa mendapatkan akses untuk membuka informasi akses kerja ke luar negeri melalaui GAPAI.

Beberapa inisiatif komitmen juga berhasil didapatkan oleh para startup dari kolaborasi program seperti pemberian pelatihan oleh MYSKILL.

Diharapkan ke depannya kegiatan HUB.ID Networking Session akan terus berjalan untuk menciptakan sinergi dan kolaborasi yang berkelanjutan antara Startup dengan pemerintah daerah, business partner, dan juga investor yang tersebar di seluruh Indonesia. (ddy/jpnn)


Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) kembali menggelar kegiatan Networking Session dengan para perusahaan rintisan (startup) binaan Hub.ID.


Redaktur & Reporter : Dedi Sofian

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News