Kepala BIN Sebut IKN Akan Dorong Pemerataan Ekonomi dan Pembangunan
Kamis, 10 Maret 2022 – 23:25 WIB

Kepala BIN Budi Gunawan bersama Presiden Joko widodo. Foto: Dok BIN
Kondisi tersebut akan menjadikan masyarakat Kalimantan Timur, khususnya di seputar IKN akan menjadi semakin plural baik dilihat dari latar belakang etnis, ras, agama, dan kebudayaan.
Hasil pengkajian dari berbagai studi yang dilakukan para akademikus, masyarakat berharap agar integrasi kehidupan masyarakat yang berkeadilan dapat terjadi sehingga pembangunan IKN benar-benar dapat dirasakan seluruh masyarakat Kalimantan dan Indonesia.(dkk/jpnn)
Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) Budi Gunawan mengatakan pemindahan ibu kota negara (IKN) ke Kalimantan Timur akan mendorong pemerataan ekonomi.
Redaktur : Budi
Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- 7 Program Prioritas Herman Deru untuk Pemerataan Kesejahteraan Rakyat di Sumsel
- Bocah 10 Tahun Diterkam Buaya Saat Berenang di Sungai Sangatta
- DPR & MenPAN-RB Fokus Pemindahan ASN ke IKN, Honorer Kecewa
- Kemendagri Beber Alasan Penunjukan Balikpapan Jadi Tuan Rumah Peringatan Hari Otda 2025
- Gus Khozin Kritik Tugu Titik Nol IKN yang Viral di Medsos
- Konon, ASN yang Mau Pindah ke IKN Bakal Terima Tunjangan Khusus