Kesal, Bunuh Mantan Mertua
Sabtu, 20 Oktober 2012 – 08:07 WIB

Kesal, Bunuh Mantan Mertua
Kasus pembunuhan itu, Rabu (09/05), sekitar pukul 16.00 WIB, di dekat rumah dinas Wali Kota Palembang, Kambang Iwak, Kecamatan IB I. korban Fredi tewas setelah sempat dirawat di RSMH Palembang, karena mengalami dua liang luka tusuk di pinggang kiri dan bokong bagian kiri. Sementara lima teman tersangka, Fukron, Rendi, Fadil, Agung dan Febri (adik kandung Rian), masih buron.
Kepada polisi, tersangka mengakui perbuatannya. ‘’Posisi saya saat kejadian memegangi tubuh korban yang sudah bersimbah darah. Aku belum sempat memukul atau menusuk korban yang sedang mabuk saat itu. Yang nujah Rendi dan Fukron. Tahu korban mati dari Facebook. Pemicunya, adik aku Febri ribut dengan korban masalah pinjaman motor,” ungkapnya.
Kapolresta Palembang Kombes Pol Sabaruddin Ginting SIk MSi, didampingi Kasat Reskrim Kompol Djoko Julianto SIk MH, didampingi Kanit Pidana Umum Iptu Nanang Supriyatna SH, membenarkan pihaknya telah mengamankan tersangka Iansyah alias Rian setelah terlibat pembunuhan. "Satu tersangka sudah kita amankan sedang lima tersangka lainnya sedang dalam pengejaran,” tegasnya. (cr06/adi)
KALIDONI – Berakhir sudah pelarian tersangka pembunuhan bernama Sarbani alias Bani alias Buayo bin Ansyori (27). Warga Desa Sungai Putat, RT
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Tolak Pinjamkan Sepeda Motor, Ayah Tiri di Bandung Tewas Dibunuh Sang Anak
- Gegara Ada Sesuatu di Kemaluannya, Perempuan Bos Narkoba Dibawa ke RS
- Jambul Tega Bunuh Ayah Tirinya Gegara Tak Dipinjamkan Sepeda Motor
- Kronologi Dua Tahanan Kabur dari PN Jakut
- Tas Berisi Rp 350 Juta dalam Mobil Lenyap, Ini Pelajaran
- Pencuri Motor di Bekasi Ini Terekam CCTV, Ada yang Kenal?