Kiai Muda Jatim Sosialisasikan Ganjar Presiden 2024 Lewat Pelatihan Memasak Presto
Kamis, 01 Juni 2023 – 18:36 WIB

Kiai Muda Jatim merambah wilayah Madura sosialisasikan Ganjar Presiden 2024 melalui pelatihan memasak presto ayam dan bandeng, Rabu (31/5). Foto: Dokumentasi Kiai Muda Jatim
Setelah mengenal sosok Ganjar lewat Kiai Muda Jawa Timur, ia pun mengaku semakin terkesan dan siap mendukungnya menjadi Presiden 2024 mendatang.
"Insyaallah (warga) sangat mendukung Pak Ganjar. (Karena) Pak Ganjar itu baik dan insyaallah amanat," ujar Mufid mengakhiri wawancaranya. (mar1/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Kiai Muda Jatim merambah wilayah Madura sosialisasikan Ganjar Presiden 2024 melalui pelatihan memasak presto ayam dan bandeng
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Waka MPR: Upaya Pemberdayaan Perempuan Bagian Langkah Strategis
- Promosikan Hasil Riset GRS BPDP, AII: Bisa Dihilirisasi Petani dan UMKM
- Telkom Siap Gelar Digiland 2025 Seusai dapat Dukungan dari Gubernur DKI Jakarta
- Mantap! 2 UMKM Binaan Bea Cukai Nunukan Sukses Ekspor Produknya ke Malaysia
- Tumbuh Berkelanjutan, Bank Raya Kembali Bukukan Kinerja Keuangan Positif
- Bea Cukai Dukung UMKM di Bekasi dan Makassar Tembus Pasar Ekspor Lewat Kegiatan Ini