Kiat Jitu Perbaiki Pola Tidur

Kiat Jitu Perbaiki Pola Tidur
Ilustrasi: Health.com

5. Atur jadwal aktivitas fisik.

Olahraga adalah salah satu cara paling baik untuk membuat tubuh bugar dan meningkatkan kualitas tidur. Aktivitas fisik secara teratur bisa membantu Anda tertidur lebih cepat dan meningkatkan kualitas tidur.

Apabila Anda memiliki kebiasaan berolahraga, lakukanlah aktivitas fisik secara teratur dan usahakan lakukan pada pagi hari. Itulah beberapa cara untuk memperbaiki pola tidur Anda.

Apabila sudah menerapkannya namun tak kunjung berhasil, konsultasikan dengan dokter untuk mengetahui apakah ada masalah lain yang mengganggu pola tidur Anda.(DA/RVS)


Bagaimana jika pola tidur seseorang terganggu? Ada banyak faktor yang menyebabkan pola tidur terganggu, mulai dari stres karena pekerjaan, penyakit tertentu.


Redaktur & Reporter : Yessy

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News