Komisi IV Tolak Kebijakan Impor, Bulog Diminta Prioritaskan Pernyerapan Beras
Senin, 15 Maret 2021 – 15:45 WIB

Komisi IV tolak kebijakan impor beras satu juta ton yang akan dilakukan pemerintah. Foto: Humas Kementan
Budi Waseso menyebut, beras yang sudah dalam masa simpan tahunan keseluruhannya berjumlah 461 ribu ton.
Sementara itu, beras sisa impor 2018 yang masih tersedia di gudang Bulog yaitu 275.811 ton, dengan sebanyak 106.642 ton di antaranya mengalami turun mutu.
Bulog mengaku kesulitan untuk menyalurkan beras sisa impor 2018 sebanyak 275.811 ton dengan sebagian di antaranya telah mengalami turun mutu. (antara/jpnn)
Komisi IV DPR RI menolak rencana impor yang dilakukan pemerintah melalui Bulog. Simak selengkapnya.
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
BERITA TERKAIT
- Wamentan Sudaryono Kunjungi Pusat Pertanian di Belanda, Ini Tujuannya
- Kolaborasi BULOG-Pupuk Indonesia Saat Panen Raya, Petani Langsung Beli Pupuk Sesuai HET
- Cetak Rekor, Serapan Beras Bulog Capai 1,3 Juta Ton Sepanjang April 2025
- Ini Upaya Bea Cukai Perkuat Kolaborasi dengan Perusahaan Berstatus AEO di 2 Daerah Ini
- Membership PastiCuan Tawarkan Harga Impor Termurah dan Bonus Spektakuler
- Bulog Siap Dukung Koperasi Merah Putih untuk Memperkuat Ketahanan Pangan