KPK Periksa 11 Anggota DPRD Riau
Rabu, 01 Agustus 2012 – 11:22 WIB

KPK Periksa 11 Anggota DPRD Riau
Sebelumnya sumber di KPK menyebutkan, bahwa dalam penyidikan kasus suap PON Riau, untuk saat ini penyidik masih fokus yang menyeret sejumlah anggota DPRD Riau lainnya yang diduga terlibat.
"Saat ini penyidik fokus dulu pada anggota DPRD Riau. Karena berkasnya banyak. Jadi kemungkinan bertambahnya tersangka masih ada," kata sumber tersebut.
Seperti diketahui pada kasus ini KPK telah menjerat 13 tersangka. 10 diantaranya dari anggota DPRD Riau. Dari belasan tersangka itu dua diantaranya sudah disidang, yakni Eka Dharma Putra dan Rahmat Syahputra.
Kemudian dua tersangka, M Faisal Aswan dan M Dunir, Selasa kemarin telah pelimpahan tahap dua (P21), dari penyidik KPK ke JPU. Keduanya juga sudah dibawa ke Pekanbaru, Riau untuk diajukan ke persidangan.(Fat/jpnn)
JAKARTA- Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terus menggasak anggota DPRD Provinsi Riau, yang diduga terlibat dalam kasus dugaan suap revisi peraturan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 9 Dari 1.497 Jemaah Calon Haji Asal Semarang Batal Berangkat
- Dukung Asta Cita, Pemprov Sumsel Selaraskan Program 3 Juta Rumah dengan Visi Misi HDCU
- Bali Tolak Ormas GRIB Hercules, Kalimat Giri Prasta Tegas
- Identitas 12 Korban Tewas Akibat Kecelakaan Maut Bus ALS
- Kronologi Mobil Nissan Tabrakan Beruntun di Bandung, Pelajar Tewas setelah Terseret 80 Meter
- Bea Cukai-Tim Gabungan Gagalkan Penyelundupan 127 Kg Sabu-Sabu di Aceh