Kue Tar Masuk Lapas Semarang, Petugas Langsung Siaga, Lihat Tuh Isinya
Sabtu, 29 Januari 2022 – 19:29 WIB

Kue tar yang dikirimkan untuk salah satu narapidana di lapas Semarang. Foto: antara
"Modus dari pria tersebut ialah menyimpan dalam tar untuk mengelabui petugas, tetapi aksi itu gagal," katanya.
Atas temuan tersebut, Kalapas langsung berkoordinasi dengan Direktur Reserse Narkoba Polda Jateng dan sudah menyerahkan barang bukti untuk pemeriksaan lebih lanjut.
"Layanan penitipan barang yang dilakukan secara drive thru ini terbukti efektif dalam menggagalkan upaya penyelundupan barang terlarang ke dalam lapas," imbuhnya. (antara/jpnn)
Paket berisi kue tar yang dikirimkan ke Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas I Semarang, Jawa Tengah, sontak membuat petugas geger.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Oknum Pegawai BNN Ditahan Jaksa terkait Narkoba
- Dor, Dor, Dor! Oknum Polisi Ini Terkapar Ditembak Petugas BNN
- Ini Modus Baru Pengedar Narkoba di Bandung, Lihat
- Propam Pastikan 1.205 Personel Polda Jateng Bebas Narkoba dan Judol
- Rumah Mewah dan Aset Gembong Narkoba Mak Gadi Disita Polres Inhu
- Polda Riau Gagalkan Penyelundupan 12,8 Kilo Sabu-sabu oleh Jaringan Internasional