Liburan ke Berau? Jangan Lupa Kunjungi Museum Batiwakkal

Liburan ke Berau? Jangan Lupa Kunjungi Museum Batiwakkal
Museum Batiwakkal. Foto: Prokal/JPNN

Selain itu, Museum Batiwakkal juga kerap dikunjungi pelajar.

“Jadi, bukan sekadar untuk rekreasi,” terang Aji.

Karena itu, dia berharap Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Berau terus memberi perhatian agar bangunan bersejarah tersebut bisa terawat dengan baik.

“Bukan hanya di sini (Gunung Tabur), tapi Keraton Sambaliung juga harus dapat perhatian lebih dari pemerintah,” tegas Aji. (sof/udi)


Pariwisata di Kabupaten Berau, Kalimantan Timur, tidak hanya tentang destinasi bahari.


Redaktur & Reporter : Ragil

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News