Mahfud Izinkan Refly Periksa Hakim MK

Mahfud Izinkan Refly Periksa Hakim MK
Mahfud Izinkan Refly Periksa Hakim MK
Begitupun sebaliknya, lanjut Mahfud, jika benar-benar ada pihak di MK yang terbukti menerima suap maka pihaknya akan menindak tegas. "Saya minta sportif. Kalau memang tidak ada, besok harus berbicara ke publik juga bahwa itu tidak ada. (Kalau ada) saya akan menindak kepada siapa saja pejabat dan pegawai di MK ini yang pernah menerima uang," tukas  Menteri Pertahanan era kepresidenan Gus Dur itu. (awa/jpnn)


JAKARTA - Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Mahfud MD memberikan kewenangan sepenuhnya kepada Refly Harun yang sudah ditunjuk sebagai Ketua Tim Investigasi


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News