Maman Abdurrahman: Kami Harus Percaya Diri untuk Kembali Berprestasi
Kamis, 23 Januari 2020 – 22:09 WIB

Maman Abdurahman. Foto: persija.co.id
Persija saat ini masih mengincar satu pemain asing anyar, melengkapi tiga nama luar negeri yang sudah memperkuat tim yakni Marko Simic, Rohit Chand dan Marco Motta.
Persija sendiri menargetkan menjadi juara Liga 1 Indonesia 2020, mengulangi prestasi serupa yang mereka raih di tahun 2018. (antara/jpnn)
Bek Persija Jakarta Maman Abdurrahman mengatakan, kualitas skuat Macan Kemayoran cukup bagus untuk menghadapi Liga 1 2020.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Persija Pecat Carlos Pena, Tunjuk Ricky Nelson Jadi Caretaker
- Persija Vs Semen Padang: Kerbau Mengamuk, Macan pun Remuk
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Misi Meregenerasi Pemain Bali United Selesai, Pelatih Teco Beber Rencana Masa Depan
- Pramono Tegaskan Bakal Beri Diskon Pajak Tontonan 60 Persen untuk Persija
- 21 Tembakan Mewarnai Pertarungan Persija Vs Persebaya di GBK