Markas Polisi Antiteroris pun Dibom
Jumat, 10 Oktober 2008 – 11:51 WIB

Markas Polisi Antiteroris pun Dibom
Beberapa polisi sedang berada di mabes saat itu karena memang bertugas menjaga rapat parlemen. Pakistan khawatir akan ada serangan bom lanjutan seiring maraknya serangan militer pemerintah ke lokasi benteng pertahanan militan Al Qaidah dan Taliban di wilayah perbatasan Pakistan dengan Afghanistan.
Presiden Asif Ali Zardari dan Perdana Menteri Yousaf Raza Gilani sama-sama menyatakan serangan tersebut tak akan menyurutkan langkahnya memerangi terorisme. (AP/ape/ami)
ISLAMABAD - Kekerasan masih juga akrab dengan Pakistan. Bom bunuh diri kemarin meledak di markas besar polisi antiteroris. Sekurangnya delapan orang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Donald Trump Sebut Industri Film di AS Sekarat
- Trump Tegaskan Iran Tak Boleh Memiliki Nuklir untuk Alasan Apa pun, Pelucutan Total!
- 2 Kapal Wisata Terbalik di China, 3 Orang Tewas & 14 Hilang
- Berulah di Medsos, Donald Trump Pamer Fotonya Berpose ala Paus Vatikan
- Sekjen PBB Tegaskan Serangan Israel Pelanggaran Terhadap Kedaulatan Suriah
- Uni Eropa Mendesak Israel Segera Cabut Blokade & Buka Akses Bantuan ke Gaza