Megawati Merespons Peresmian Kapal Perang TNI AL Bernama Bung Karno, Simak
Jumat, 02 Juni 2023 – 22:51 WIB

Presiden ke-5 RI Megawati Soekarnoputri didampingi Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono, Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana TNI Muhammad Ali dan Ketua DPR RI Ibu Puan Maharani menghadiri peresmian KRI Bung Karno – 369 di Kolinlamil Jakarta Utara, Kamis (1/6). Foto: Dispenal
Kapal ini dilengkapi dengan satu Meriam Leonardo 40 mm, dua Senapan Mesin Berat 20 mm, dan dua Peluncur Rudal Permukaan ke Udara.
KRI Bung Karno nantinya akan dilengkapi dengan terpedo dan sonar serta dirancang mampu membawa helikopter Panther dan memiliki helidek yang mirip dengan korvet kelas Bung Tomo.(fri/jpnn)
Presiden ke-5 RI Megawati Soekarnoputri merespons peresmian KRI Bung Karno yang akan memperkuat Armada TNI AL khususya di jajaran Koarmada I TNI AL.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- KSAL Minta Tunggakan BBM TNI AL Rp 5,45 T ke Pertamina Diputihkan, Bahlil Berkata Begini
- Soal Pembayaran Tunggakan Triliunan TNI AL, Menhan Singgung Kebijakan Tersentralisasi
- Rapat Bareng Menhan, Legislator Ungkit Utang Triliunan TNI AL
- Momen KSAL Minta Tunggakan BBM TNI AL Rp 2,25 T ke Pertamina Diputihkan
- Prajurit TNI AL Sigap Mengevakuasi Warga Terdampak Banjir di Pesawaran Lampung
- Paus Fransiskus Meninggal Dunia, Megawati Kirim Surat Ucapan Dukacita