MK Tolak Gugatan Prabowo, Fadli Zon Singgung soal Pemimpin Salesman dan Amatiran

MK Tolak Gugatan Prabowo, Fadli Zon Singgung soal Pemimpin Salesman dan Amatiran
Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto bersama Fadli Zon. Foto: dokumentasi pribadi Fadli Zon

Soal sikap politik ke depan, Fadli meyakini Prabowo dan Gerindra akan terus menjaga demokrasi di Indonesia tetap berjalan. Gerindra, katanya, akan terus berjuang di parlemen.

“Kami tidak ingin kembali ke zaman otoritarian dan hegemoni kekuasaan pemerintah yang minus kontrol. Itu komitmen Gerindra dan Pak Prabowo, menjaga demokrasi untuk Indonesia,” pungkasnya.(boy/jpnn)


Berita Selanjutnya:
Darah Penghabisan

Fadli Zon mengaku kecewa dengan putusan Mahkamah Konstitusi (MK) yang menolak gugatan Prabowo - Sandi atas hasil Pilpres 2019.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News