MotoGP Spanyol: Lihat! Pedrosa Terbang, Terbanting ke Aspal
Senin, 07 Mei 2018 – 15:28 WIB

Dani Pedrosa (dua kanan), beberapa saat setelah insiden di MotoGP Spanyol. Foto: GPOne
"Race Direction mengatakan bahwa itu adalah kecelakaan balap sederhana. Saya tidak setuju. Benar, para pengendara yang terlibat adalah yang sejuah ini bersih di lintasan, tetapi saya tidak berpikir itu adalah insiden balap yang sederhana. Saya ingin mereka memahami, bahwa sebelum kembali ke garisnya, seorang pengendara perlu melihat siapa yang datang dari belakang," ujar Pedrosa.
Dia sempat ditanya marshal balapan, apakah akan mengajukan keluhan kepada Lorenzo yang menghantamnya. "Saya tidak mau. Saya tidak ingin mereka menghukum Lorenzo, saya hanya ingin race direction memahami dinamika apa sebenarnya dari insiden itu," pungkas Pedrosa. (adk/jpnn)
Dani Pedrosa tak berniat mengajukan keluhan terhadap Jorge Lorenzo atas tabrakan triple di MotoGP Spanyol. Namun, dia kecewa dengan cara pandang race direction.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Kesuksesan Alex Marquez di MotoGP Spanyol Bikin Federal Oil Tersenyum
- Klasemen MotoGP 2025 dan Jadwal Balapan di Prancis
- MotoGP 2025: Perasaan Marc Marquez Melihat Posisinya Direbut Alex Marquez
- MotoGP Spanyol 2025: Hari Bersejarah Bagi 2 Pembalap
- Hasil MotoGP Spanyol Mengharukan, 5 Pembalap Jadi Korban
- Hasil MotoGP Spanyol 2025: Alex Marquez Pecah Telur, Marc Marquez Terlempar