Mourinho, Sebut Rival Pasti ke Final
Jumat, 06 April 2012 – 08:43 WIB

Mourinho, Sebut Rival Pasti ke Final
Menurut Mourinho, dari tahun ke tahun, semakin kentara adanya aroma dukungan dari ofisial pertandingan kepada Barcelona. "Bagi saya, sekarang pertanyaan terbesar di Liga Champions adalah siapa yang bermain di final melawan Barca. Apakah kami atau Bayern Munchen," terang Mou, sapaan Mourinho.
Baca Juga:
Mourinho menegaskan, pernyataan itu bukan bermaksud untuk meremehkan Chelsea. Tapi, semua atas dasar pengalaman. Selama ini ketika sudah memasuki perempat final dan semifinal, Barcelona kerap diuntungkan.
Terlepas dari kecurigaan itu, secara pribadi, Presiden UEFA Michel Platini memang pernah menyatakan bahwa final impiannya adalah Real versus Barca. Itu artinya, akan ada el clasico di final Liga Champions di Allianz Arena, 19 Mei nanti.
Hanya, ganjalannya adalah Bayern. Raksasa Jerman itu memiliki ambisi besar untuk menggapai final. Penyebabnya, final mendatang akan dilaksanakan di stadion mereka Allianz Arena. (ham/bas)
JOSE Mourinho kembali melontarkan pernyataan kontroversial terkait lolosnya rival klasik Barcelona ke semifinal. Menurut Mourinho, AC Milan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Jangan Protes! China Vs Korea Final Ideal Sudirman Cup 2025
- Hadiri Kopi Good Day DBL Festival 2025, Pramono Umumkan Sejumlah Kerja Sama
- Miroslaw Aleksandra Raih Medali Emas Piala Dunia Panjat Tebing 2025 di Bali
- 2 Pembalap Muda Indonesia Siap Taklukan JuniorGP Portugal
- Hasil Semifinal Sudirman Cup 2025: China Mengerikan, Jepang Hancur
- Sudirman Cup 2025: Susunan Pemain Indonesia vs Korea, Garuda Buat Perubahan