Nasdem Apresiasi Kader Golkar Pendukung Jokowi-JK
Rabu, 21 Mei 2014 – 18:37 WIB

Nasdem Apresiasi Kader Golkar Pendukung Jokowi-JK
Lebih jauh dia menegaskan antara sikap parpol dan pendukung itu biasanya berbeda. Misalnya, ia mencontohkan, tidak ada 100 persen di PG yang memilih Prabowo Subianto - Hatta Rajasa.
"Bisa juga memilih Jokowi. Persepsi pemilih legislatif dan dan pemilihan presiden itu dua hal berbeda," katanya. (boy/jpnn)
JAKARTA -- Partai Nasdem mengapresiasi sikap sejumlah kader Partai Golkar yang mendukung calon presiden dan wakil presiden Joko Widodo - Jusuf Kalla.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Belum 100 Hari Dilantik, Pramono Rombak 59 Pejabat Eselon Termasuk Wali Kota
- Menteri Rini Mengenang Masa Kuliah, jadi CPNS 1990, Kisah Hidup Tidak Selalu Mulus
- YATBL Laporkan Muhammad Kadafi ke Bareskrim Polri
- Kementerian BUMN Tunjuk Rivan Purwantono Sebagai Direktur Utama Jasa Marga
- KUHAP Baru Diharapkan Tingkatkan Kepercayaan Publik pada Sistem Hukum
- Bhikkhu Thudong Singgah di Kantor Gubernur Jateng, Luthfi Dukung Penuh