Newcastle vs Liverpool: Tamu Wajib Menang
Sabtu, 04 Mei 2019 – 15:25 WIB

Mohamed Salah bersama Liverpool akan bertandang ke markas Newcastle United, Minggu (5/5) dini hari WIB. Foto: premierleague
“Kami memiliki waktu istirahat sekitar 20 jam, kemudian berlatih satu kali, dan bertanding melawan Newcastle. Kami sudah beberapa kali mengalami situasi yang mepet antarlaganya di kompetisi berbeda,” ucap Klopp kepada Liverpool Echo. (dra)
Liverpool akan bertandang ke markas Newcastle United di St. James Park, Minggu (5/5) mulai pukul 01.45 WIB.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Barong Bola
- Fabrizio Romano: Vidio Pegang Hak Siar Premier League hingga 2028
- Liverpool Juara Liga Inggris, Jurgen Klopp: Selamat, YNWA
- Liverpool Menyamai MU, Punya 20 Gelar Liga Inggris
- Arne Slot Pengin Liverpool segera Pastikan Gelar Juara Liga Inggris
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League