Opsi Penyelesaian Honorer akan Dibahas Bersama DPR, Hugua Beri Info Penting
Kamis, 26 Januari 2023 – 17:19 WIB

Opsi penyelesaian honorer akan dibahas bersama DPR, simak baik-baik. Ilustrasi ASN: Ricardo/JPNN.com
Oleh karena itu pemda akan menggunakan segala kreativitas dan inovasinya untuk menggunakan tenaga non-ASN ini.
Dia optimistis jika opsi yang ditawarkan MenPAN-RB Azwar Anas dan pemda berpihak kepada honorer, maka akan disambut positif Komisi II DPR RI.
Mengenai kapan pembahasannya, Hugua mengungkapkan dalam masa sidang III 2022-2023, mulai dari 10 Januari sampai 16 Febaruari belum ada agenda rapat kerja dengan MenPAN-RB Azwar Anas.
Meski begitu jika MenPAN-RB meminta pembahasan, Hugua mengatakan DPR RI siap saja menjadwalkan pembahasan penyelesaian honorer tersebut. (esy/jpnn)
Opsi penyelesaian honorer akan dibahas bersama DPR, Hugua beri info penting, simak baik-baik
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Mesyia Muhammad
BERITA TERKAIT
- Pimpinan Komisi III Minta Polisi Tindak Perusuh Saat May Day di Semarang
- Gerakan Rakyat Gandeng BEM UIN Jakarta dan Unindra Bahas Revisi UU ASN
- Honorer Non-Database BKN Diusulkan jadi PPPK Paruh Waktu atau Ikut Seleksi CPNS
- Khusus Honorer Ini Tetap Bekerja Meski Gagal PPPK 2024, Alhamdulillah
- Jadwal Tes PPPK Tahap 2 di 53 Tilok Sudah Keluar, Segera Cetak Kartu Peserta
- Imbauan MenPAN-RB & BKN Tak Ampuh, Honorer K2 Teknis Tetap Diputus Kontrak