PAN Berkomitmen Merangkul Mahasiswa untuk Membantu Rakyat

PAN Berkomitmen Merangkul Mahasiswa untuk Membantu Rakyat
Ilustrasi. Partai Amanat Nasional (PAN). Dok: PAN.

Selain itu, sebagai wujud nyata memberdayakan mahasiswa, PAN memiliki program bernama Magang di PAN (MAPAN).

Program ini dibentuk sebagai cara PAN membekali mahasiswa berupa wawasan dan pengalaman cara kerja di politik agar dapat berbuat banyak kepada masyarakat.

“Mahasiswa memang sangat dibutuhkan dalam situasi saat ini di mana banyak sekali fenomena negatif yang melibatkan remaja,” ucapnya.(chi/jpnn)

PAN menyadari mahasiswa juga memiliki peran dan fungsi untuk masyarakat yang harus dioptimalkan.


Redaktur & Reporter : Yessy Artada

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News