PAN Jaring Balon Bupati Hingga Akhir Agustus
Rabu, 22 Agustus 2012 – 09:09 WIB

PAN Jaring Balon Bupati Hingga Akhir Agustus
Sementara itu dikatakan Ketua DPD PAN KBB Joko, untuk menjadi balon Bupati dan Wakil dari partainya ini tidak harus memiliki anggaran tertentu, yang utama menurutnya memiliki elektabilitas ketokohan kader, karena tak bisa dipungkiri ketokohan dan dikenal masyarakat KBB juga menjadi pokok penting dalam penjaringan.
"Secara pribadi saya inginkan kader internal, namun demikian yang utama ialah elektabilitas sesuai arahan ketua umum,"imbuhnya.
Ia menambahkan, pihaknya menharapkan dapat menjaring balon yang berkualitas untuk maju dalam pilkada mendatang, dan nantinya setelah melalui Verifikasi DPW PAN Jabar, baru akan mendapatkan siapa Balon yang terpilih untuk dapat bergabung dengan PAN.
"Kita akan ajukan sebanyaknya, dan biarkan DPW tentukan Balon mana yang layak diusung PAN KBB dalam Pilkada mendatang,"pungkasnya. (jnr)
BANDUNG - DPD Partai Amanat Nasional (PAN) Kabupaten Bandung Barat (KBB) sejak 13 Agustus membuka pendaftaran Bakal Calon (Balon) untuk Pemilihan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sidang Kabinet Seharusnya Bahas Persoalan Bangsa, Bukan Ijazah Palsu
- Nilam Sari Harapkan Sisdiknas Baru Atasi Kesenjangan Pendidikan di Daerah 3T
- Pengamat: Masyarakat Tak Rela Prabowo Terkontaminasi Jokowi
- Kepala BGN Curhat kepada DPR: Seluruh Struktural Kami Belum Menerima Gaji
- Wasekjen Hanura Kritik Pertemuan Erick Thohir dengan KPK dan Kejagung Soal UU BUMN
- Kelompok DPD RI di MPR Dorong Agenda Perubahan UUD 1945 pada 2026