Panwas Temukan PNS Ikut Kampanye
Sabtu, 02 April 2011 – 22:42 WIB

Panwas Temukan PNS Ikut Kampanye
Menurut Zaidul, dua di antara laporan masyarakat yang dikatagorikan pelanggaran berat adalah munculnya kegiatan kampanye hitam yang dilakukan oleh cabup/cawabup atau tim sukses cabup/cawabup tertentu dengan menjatuhkan, menyerang, memfitnah dan menyebarluaskan stiker atau selebaran cabup/cawabup lainnya. Selain itu, ada juga pelanggaran, berupa adanya pasangan calon atau tim sukses yang membagibagikan beras kepada masyarakat di Desa Koyoan, Kecamatan Luwuk.
Masyarakat yang menerima pemberian beras telah dipanggil untuk memberikan kesaksian, tetapi hasilnya belum memberikan kepuasan. Karena itu, Panwas Kabupaten Banggai masih mengembangkan penyidikan terhadap beberapa kasus yang belum bisa diarahkan ke ranah pidana pemilihan umum kepala daerah (Pemilukada). “Kita masih kumpulkan bukti-bukti dulu, baru dibahas arah pelanggarannya,” katanya. Jika pelanggarannya hanya bersifat administratif kata Zaidul, sanksinya juga hanya bersifat administratif.(rd/awa/jpnn)
LUWUK – Panitia Pengawas Pemilu Kepala Daerah (Panwaslu Kada) Kabupaten Banggai, Sulawesi Tengah menemukan pelanggaran yang dilakukan pasangan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pengamat: Masyarakat Tak Rela Prabowo Terkontaminasi Jokowi
- Kepala BGN Curhat kepada DPR: Seluruh Struktural Kami Belum Menerima Gaji
- Wasekjen Hanura Kritik Pertemuan Erick Thohir dengan KPK dan Kejagung Soal UU BUMN
- Kelompok DPD RI di MPR Dorong Agenda Perubahan UUD 1945 pada 2026
- NasDem Karawang Bangun Kantor Megah Simbol Pemersatu
- Soal RUU Perampasan Aset, Dave Golkar: Kami Siap Membahas